Pekan Jurnalistik VIII, LPM Lentera Uniska Banjarmasin Datangkan Dandhy Laksono

BANJARMASIN – Jurnalis sekaligus pendiri studio produksi Watch Doc, Dandhy Dwi Laksono akan datang ke Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Dandhy bakal menjadi narasumber di acara Pekan Jurnalistik ke-VIII yang diselenggarakan…

Masyarakat Peduli Pers di Banjarmasin Gelar Unjuk Rasa Penolakan RUU Penyiaran Dianggap Bermasalah

LENTERAUNISKA.ID, BANJARMASIN – Gelombang penolakan terhadap revisi Undang-Undang (UU) tentang penyiaran semakin kencang digalakan insan pers di banyak wilayah Indonesia. Kali ini di Banjarmasin. Koalisi Masyarakat Peduli Pers Banua menggelar…

Update Hasil Perhitungan Sementara Pilpresma 2024, Syukur-Anzari Memimpin, 82,07 Persen DPT Belum Memilih

LENTERAUNISKA.ID, BANJARMASIN – Update hasil perhitungan suara sementara Pilpresma Universitas Islam Kalimantan (Uniska) Muhammad Arsyad Al Banjari (MAB) 2024. Pemilihan Calon Presiden Mahasiswa dan Wakil Presiden Mahasiswa ini diakses melalui…

Dialog Bersama Mahasiswa, Aspirasi Positif dan Komitmen Kawal Bersama Pasangan Salim-Attah

LENTERAUNISKA.ID, BANJARMASIN – Pasangan calon (Paslon) Presiden Mahasiswa dan Wakil Presiden Mahasiswa nomor urut 02 Universitas Islam Kalimantan (Uniska) Muhammad Arsyad Al Banjari (MAB) Salim dan M. Nurfattah berdialog dengan…

Informasi Pencalonan 01 Ditargetkan Efektif, Anzari Tampik Keraguan Kekuatan Lawan di Pilpresma 

LENTERAUNISKA.ID, BANJARMASIN – Calon Wakil Presiden Mahasiswa nomor urut 01, Muhammad Anzari menolak keraguan terhadap peta kekuatan lawan di Pilpresma Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari (Uniska MAB) 2024.…

Kantongi Sejumlah Langkah Jika Terpilih Memimpin BEM Uniska, Salim: Akan Disampaikan di Kampanye dan Debat

Bakal calon kontestan Pilpresma Uniska 2024, M. Nurfattah (kiri) dan Salim (kanan). LENTERAUNISKA.ID, BANJARMASIN – Bukan hanya bersiap untuk bersaing di Pilpresma Universitas Islam Kalimantan (Uniska) Muhammad Arsyad Al Banjari…

Bendera Habib Syech Berkibar saat Peringatan Isra Miraj di Uniska 

LENTERAUNISKA.ID, BANJARMASIN – Bendera Habib Syech Bin Abdul Kadir Assegaf berkibar pada Jumat, (9/2/2024) malam. Bendera tersebut dibawa sejumlah jemaah yang mengikuti Peringatan Isra Miraj dan Haul Abah Guru Sekumpul…